Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sakit Kepala hingga Doyan Tidur, Waspadai Beragam Gejala Depresi

Kompas.com - 13/02/2018, 22:00 WIB
Nabilla Tashandra,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

6. Banyak tidur

Tidur terlalu sering juga merupakan salah satu gejala depresi. Tidur terlalu banyak atau pun tidak tidur sama sekali.

Jika terjadi secara rutin, hal ini merupakan gejala dini depresi. Mereka yang mengalami depresi bisa merasakan kelelahan, meskipun banyak tidur.

7. Hilang konsentrasi

Orang yang merasa depresi seringkali hilang konsentrasi atau mudah terdistraksi.

Pengobatan atau penanggulangan depresi bergantung pada gejala yang dirasakan. Bisa melalui pengobatan atau biasa atau pengobatan intensif di rumah sakit.

Banyak pasien dengan depresi merasakan keuntungan setelah mengikuti sesi konseling dan terapi tingkah laku.

Baca juga: Konseling Psikologi Pasca Melahirkan Cegah Depresi

Meskipun keuntungan tersebut tidak didapatkan secara instan dalam satu kali kunjungan.

Jangan menyepelekan depresi jika telah mengetahui gejalanya sejak awal. Sebab orang-orang yang merasakan depresi memiliki kualitas hidup yang rendah.

Bukan hanya itu, mereka pun lebih berisiko melakukan bunuh diri daripada mereka yang tidak mengalami depresi.

Cobalah berkonsultasi ke dokter jika mengalami gejala-gejala depresi dan sedini mungkin mencegahnya lebih buruk.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com