Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kesepian Picu Berbagai Penyakit, dari Depresi hingga Kematian Dini

Kompas.com - 27/02/2019, 11:01 WIB
Nabilla Tashandra,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Ada pun studi tersebut dilakukan terhadap partisipan dengan rentang usia 19-32 tahun.

Selain itu, menghabiskan waktu bersama hewan peliharaan juga bisa membantu mengatasi rasa kesepian.

Dalam sebuah studi di tahun 2017 yang dipublikasikan Nature disebutkan, para peneliti menemukan, memelihara anjing bisa mengurangi risiko masalah kardiovaskular.

Baca juga: Diet Rendah Karbohidrat Bisa Sebabkan Kematian Dini?

Sebab, anjing cenderung mendorong pemiliknya untuk melakukan aktivitas sosial dan memberikan dukungan sosial.

Anjing memaksa sang pemilik untuk pergi ke luar dari rumah, dan berinteraksi sosial alih-alih hanya bertahan di zona nyaman.

"Terhubung dengan orang lain secara sosial adalah hal fundamental yang dibutuhkan manusia."

"Penting untuk kesejahteraan dan bertahan hidup," ucap penulis studi Julianne Holt-Lunstad.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com