Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 20/01/2021, 17:16 WIB

KOMPAS.com - Terpilihnya Kamala Harris sebagai Wakil Presiden Amerika Serikat  menciptakan sejarah baru. Di sisi lain, kehidupan keluarganya juga menjadi sorotan.

Kamala Harris menikah dengan Doug Emhoff saat berusia 40 tahun, dengan lelaki berstatus duda dua anak.

Menikah dengan Emhoff otomatis menjadikan Harris sebagai ibu sambung. Sementara, Harris tidak memiliki anak sebelum menikah.

Baca juga: Keluarga Kamala Harris Akan Disorot Usai Dilantik Jadi Wapres

Walau begitu, Harris berusaha menjadi ibu yang baik untuk kedua anak tirinya karena baginya, itu adalah peran yang paling berarti.

Kedua anak tirinya, John Coltrane (Cole) dan Ella Fitzgerald, memiliki panggilan khusus kepada perempuan yang kini berusia 56 tahun itu, Momala.

Kepada the New York Times, Cole dan Ella menceritakan kehidupannya dengan Kamala Harris. di mana Keduanya mengaku ada beberapa hal yang berubah.

Saat bercerai, Doug Emhoff memutuskan untuk pindah ke apartemen bersama kedua anaknya. Ketika itu, dia melakukan tugas-tugas yang biasa dilakukan sang mantan istri.

Salah satunya adalah menyiapkan makan malam. Pada awalnya Emhoff memilih untuk membeli makanan. Tapi kemudian, dia mulai memasak makanan rumahan.

Menurut Cole, kedatangan Harris dalam kehidupan keluarganya, telah mengubah sang ayah. Hal ini dikarenakan Harris memiliki kemampuan masak yang mumpuni.

Baca juga: Akankah Kamala Harris Mengenakan Kain Sari di Hari Pelantikan?

"Dia (ayah) berubah menjadi seperti jurumasak ulung," kata Cole.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com