Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

2 Burger Vs 1 Burger dan Kentang Goreng, Mana Lebih Sehat?

Kompas.com - 16/08/2021, 09:30 WIB
Gading Perkasa,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Sumber DMarge

Namun setidaknya, pesan Field untuk mengganti kentang goreng bisa "agak" bermanfaat bagi kesehatan.

Pendapat berbeda

Sementara itu, peneliti di Harvard Dr David Sinclair memiliki pandangan lain.

Dia mengatakan, setiap orang sebaiknya hanya makan satu kali sehari jika ingin berumur panjang.

Sinclair mengklaim nenek moyang kita terbiasa makan satu kali sehari, sehingga kekurangan asupan makanan akan membantu tubuh untuk membentuk ketahanan alami yang disebut gen umur panjang (longevity gene).

Gen ini dinilai mampu membantu tubuh melawan penuaan dan penyakit.

Bahkan, Sinclair menyebutkan gagasan yang biasa dikatakan ahli gizi terkait makan tiga kali sehari ditambah camilan harus diubah.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com