Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - Diperbarui 15/12/2022, 08:45 WIB
|
Editor Wisnubrata

KOMPAS.com – Bahagia merupakan suatu perasaan yang didambakan setiap orang dalam hidupnya. Sebab, jika kita bisa menjalani hidup dengan bahagia, pasti kehidupan pun akan menyenangkan dan lebih bermakna.

Namun, bagaimana cara membuat diri lebih bahagia?

Ternyata, tidak terlalu sulit dan cukup sederhana. Kita hanya perlu mencoba beberapa tips berikut agar hidup lebih bahagia.

1. Cobalah untuk merasa senang

Bersikaplah terbuka pada berbagai aktivitas baru yang memberikan perasaan puas. Melakukan apa yang kita sukai juga merupakan langkah besar dalam meningkatkan tingkat kebahagiaan.

2. Belajar mencintai diri sendiri (self compassion)

Mengritik diri sendiri dengan keras hanya akan membuat hidup kita sengsara. Jadi, cobalah untuk belajar melakukan self-compassion, misalnya, dengan membayangkan apa yang kita katakan kepada seorang teman dalam situasi yang sama.

Baca juga: Tak Perlu Keluar Uang, 5 Hal Kecil Ini Bikin Lebih Bahagia

3. Buatlah pengalaman menyenangkan terasa selama mungkin.

Caranya, renungkan satu atau dua pengalaman positif dalam hidup kita selama dua hingga tiga menit setiap harinya.

Semakin lama kita merenung, semakin lama pula kita akan fokus pada kegembiraan yang diperoleh dari pengalaman itu.

4. Follow media sosial influencer yang memberi inspirasi dan motivasi

Cara terbaik untuk memulai hari adalah dengan melakukan kegiatan yang akan membuat kita lebih bersemangat menjalani hari, seperti olahraga, membuat jurnal, atau meminum secangkir kopi atau teh.

Selain itu, mengikuti media sosial milik seorang influencer yang inspirasional juga bisa memberi kita motivasi.

5. Melakukan meditasi rutin

Meditasi rupanya dapat mengubah otak sepenuhnya. Bahkan, penelitian menunjukkan bahwa meditasi harian sebenarnya dapat meningkatkan kebahagiaan berkat adanya neuroplastisitas.

Baca juga: 12 Cara agar Lebih Bahagia Setiap Pagi

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com