KOMPAS.com - Kecemasan tidak hanya berkaitan dengan kondisi kesehatan mental, tetapi juga pada memengaruhi keadaan fisik fisik.
Salah satu gejala yang paling umum adalah sensasi kesemutan ketika pikiran atau tubuh sedang merasa cemas.
Lantas apa yang memicu kesemutan saat merasa cemas? Adakah hubungan antara keduanya? Untuk lebih jelas coba simak beberapa ulasan berikut.
Baca juga: 8 Gejala Diabetes yang Tak Biasa, dari Kesemutan hingga Sakit Mata
Gangguan kecemasan dapat menyebabkan seseorang mengalami mati rasa atau kesemutan dan kondisinya bisa berlangsung cukup lama.
Beberapa kondisi tubuh yang mungkin mengalami kesemutan adalah di area kaki, tangan, jari tangan, lengan, atau jari kaki.
Sensasinya pun dapat bervariasi, bisa berupa seperti aliran darah tidak lancar, mati rasa, sampai kronis.
Dr Pavan Pai, Konsultan Neurolog Intervensi di RS Wockhardt, Mira Road Mumbai, India, mengatakan tidak banyak hal yang dapat dilakukan untuk mencegah gejala itu muncul.
Namun ada sejumlah tips untuk mengatasinya yaitu dengan mengendurkan otot sampai kesemutan mereda hingga aliran darah terasa mengalir kembali.
Dalam hal ini, apa saja yang menyebabkan kesemutan saat merasa cemas? Melansir laman Healthshots, berikut tiga alasannya.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.