KOMPAS.com - Buang air kecil di kolam renang sering dianggap perilaku yang menjijikkan namun banyak pula yang melakukannya.
Ada yang beranggapan jika tindakan ini berdampak buruk pada sanitasi pengguna lainnya.
Baca juga: 5 Tips Aman di Kolam Renang bagi Anak dan Orangtua
Untuk mengetahuinya, pertama-tama kita perlu mengetahui apa saja yang ada dalam urine alias air kencing manusia.
Dikutip dari Cleveland Clinic, urine terdiri dari 95 persen air, sementara lima persen sisanya merupakan produk sampingan dari makanan dan minuman yang dicerna, seperti berikut:
Memang, tidak ada satupun substansi di atas hadir dalam jumlah yang dianggap berbahaya dalam urin.
Baca juga: Jangan Pipis Sambil Mandi di Pancuran, Dokter Jelaskan Alasannya
Jadi jika kita buang air kecil di kolam renang, sebenarnya itu tidak terlalu berbahaya.
Kendati demikian, ingatlah bahwa bukan hanya kita yang berpotensi buang air kecil di dalam kolam renang.
Jadi, bayangkan saja berapa banyak air kencing yang ada dalam sebuah kolam renang yang penuh.
Namun, mengapa hal ini perlu diperhatikan?
Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.