Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Kota Dunia dengan Work Life Balance Terbaik, Jakarta Nomor Berapa?

Kompas.com - 10/07/2023, 06:54 WIB
Sekar Langit Nariswari

Penulis

KOMPAS.com - Work life balance menjadi impian banyak kalangan pekerja.

Tidak hanya menghabiskan waktu untuk bekerja, tetapi juga bisa menikmati momen dengan keluarga dan menjalani hobi pribadi dengan optimal.

Sayangnya, tidak semua orang bisa mewujudkannya, khususnya karena pengaruh kota yang ditinggalinya.

Baca juga: Simak, Kiat Work Life Balance ala Dwayne Johnson

Ada banyak faktor yang membuat kota tertentu menjadi lebih ramah work life balance, seperti jam kerja rata-rata, Indeks Kebahagiaan Dunia, dan kebijakan cuti tahunan.

Keramaian di salah satu kawasan pusat Kota Kopenhagen, Denmark, pada akhir Mei 2022 lalu.KOMPAS.com/GLORI K WADRIANTO Keramaian di salah satu kawasan pusat Kota Kopenhagen, Denmark, pada akhir Mei 2022 lalu.
Berdasarkan analisis oleh Forbes, berikut adalah 10 kota di dunia yang dinilai mampu mewujudkan work life balance terbaik untuk penghuninya.

  1. Kopenhagen, Denmark
  2. Helsinki, Finlandia
  3. Stockholm, Swedia
  4. Oslo, Norwegia
  5. Auckland, Selandia Baru
  6. Gothenburg, Swedia
  7. Reykjavik, Islandia
  8. Vienna, Austria
  9. Edinburgh, Skotlandia
  10. Belfast, Irlandia Utara

Baca juga: Gaya Hidup Work Life Balance, Ini yang Perlu Kamu Ketahui

Daftar tersebut didominasi oleh negara Eropa tanpa satu pun kota dari Asia, Amerika, dan Afrika.

Negara Skandinavia, yang kerap identik dengan kota paling bahagia, berhasil mengamankan sejumlah tempat.

Selandia Baru menjadi satu-satunya negara non-Eropa yang masuk daftar kota terbaik dalam hal work life balance ini.

Sayangnya, Jakarta belum masuk dalam daftar ini.

Kira-kira, apa sebabnya ya?

Baca juga: 6 Tips Menjaga Kesehatan Anak Saat Kualitas Udara Jakarta Memburuk

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com