Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - Diperbarui 07/12/2022, 08:51 WIB
Felicitas Harmandini

Editor

4. Campuran bedak bayi, garam, dan sabun

Taburi bagian tangan yang kasar, kemudian tambahkan garam mandi ke atasnya.

Terakhir tambahkan sabun cair dan gosok tangan dengan perlahan.

Setelah semua kotoran menghilang, bersihkan sisa sabunnya dengan air hangat.

Cara ini mampu membantu kita mendapatkan kulit tangan selembut kulit bayi.

Baca juga: Rahasia Kulit Halus dan Mengilap Nicki Minaj

5. Minyak kelapa

Salah satu "obat" untuk melembapkan kulit kering adalah dengan mengoleskan minyak kelapa.

Oleskan minyak kelapa ke tangan dan diamkan selama 10 menit.

Kemudian bersihkan sisa minyak dengan mengoleskan garam ke atasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com