Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 08/05/2018, 17:37 WIB

KOMPAS.com - Pertambahan usia merupakan hal yang mutlak tak bisa dihindari.

Namun, dampak penuaan pada kulit, masih mungkin "tertolong" dengan pemahaman tentang kulit, dan langkah antisipasi yang tepat.

Dokter Ariana Suryadewi Soejanto, M.Biomed -Dokter Pemerhati Kesehatan Kulit Biomedik Kekhususan Anti-Aging, memaparkan pandangan mengenai perawatan tersebut.

"Yang harus dilakukan adalah mencegah sebelum tua. Artinya, langkah-langkah harus dilakukan sebelum munculnya gejala anti-aging," ungkap Ariana.

Ariana hadir menjadi salah satu narasumber dalam acara peluncuran Natur-E Advanced, Anti-Aging Face Series, di Kemang, Jakarta, Selasa (8/5/2018).

(Kiri-kanan) Aryana Jasiman, Senior Brand Manager Natur-E, Maudy Koesnaedy-Brand Ambassador Natur-E, dan Yustina Endang Setyowati, Business Development & Acquisition Director Darya Varia saat acara peluncuran Natur-E Advanced, Anti-Aging Face Series, di Kemang, Jakarta, Selasa (8/5/2018).KOMPAS.com/ GLORI K WADRIANTO (Kiri-kanan) Aryana Jasiman, Senior Brand Manager Natur-E, Maudy Koesnaedy-Brand Ambassador Natur-E, dan Yustina Endang Setyowati, Business Development & Acquisition Director Darya Varia saat acara peluncuran Natur-E Advanced, Anti-Aging Face Series, di Kemang, Jakarta, Selasa (8/5/2018).
Pemahaman struktur kulit

Dalam kesempatan itu dia mengatakan, hal pertama yang harus dilakukan adalah memahami struktur/lapisan kulit.

"Penuaan terjadi secara general, semua organ mengalami, cuma yang paling bisa kita lihat kulit. Kulit itu organ juga," ungkapnya. 

Ariana mengungkapkan, lapisan kulit dibagi dalam tiga bagian, yakni epidermis, dermis, dan hipodermis.

Epidermis adalah lapisan kulit paling luar. "Lapisan ini bisa keliatan, kulit kusam atau cerah," kata Ariana.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com