10. Pembuatan
Ada image atau gambaran bahwa semua jam tangan mekanis dibuat oleh pria tua yang terkesan kolot dan sederhana.
Faktanya, sebagian besar jam tangan mekanis dibuat dengan menggunakan metodologi terbaru dan modern.
Oleh karena itu tidak usah mempertimbangkan image dari suatu merek atau produk. Belilah satu model jam tangan karena kita memang menyukainya.
Hal lain yang perlu diketahui, jam mekanis yang dikeluarkan merek ternama bisa diibaratkan seperti mobil mewah.
Orang membeli Rolls Royce atau Ferrari bukan untuk dipakai di medan off road kan, tapi lebih sebagai simbol status. Begitu pula dengan jam mekanis.
Baca juga: Sedang Karantina, Cristiano Ronaldo Pamer Jam Tangan Rp 22 Miliar
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.