Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sering Terbangun Tengah Malam? Mungkin 8 Hal Ini Sebabnya

Kompas.com - 21/11/2021, 20:21 WIB
Nabilla Tashandra

Editor

8. Sindrom kaki gelisah

Menurut National Institute of Neurological Disorders and Stroke (NINDS), sindrom kaki gelisah atau RLS, dapat membuat ekstremitas bawah terasa seperti berdenyut, gatal, sakit, seperti tertarik, atau sensssi lainnya.

Pendrtita RLS juga akan merasakan dorongan tak terkendali untuk menggerakkan kaki. Gejala-gejala ini paling umum terjadi pada sore dan malam hari, serta lebih intens selama periode tidak aktif, seperti tidur. Itulah mengapa RLS dapat menjadi salah satu penyebab sering terbangun di malam hari.

Para ahli tidak sepenuhnya yakin apa yang menyebabkan RLS, tetapi tampaknya ada faktor keturunan.

Para peneliti juga menyelidiki bagaimana masalah dengan dopamin dapat menyebabkan RLS.

Jika mengalami kondisi ini dan sering terbangun tengah malam, ada baiknya berkonsultasi drngan dokter untuk menemukan solusi yang tepat.

Baca juga: Sindrom Kaki Gelisah: Gejala, Penyebab, dan Cara Mengatasinya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com