Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Kebiasaan Makan yang Turunkan Risiko Penyakit Jantung

Kompas.com - 23/01/2022, 09:32 WIB
Ryan Sara Pratiwi,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

4. Menjadikan buah beri sebagai camilan

Tamburello menuturkan, buah beri seperti raspberry, blackberry, dan stroberi penuh dengan antioksidan yang dikenal dapat melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan radikal bebas.

Baca juga: Infeksi Gigi Berlubang Bisa Tingkatkan Risiko Penyakit Jantung

Selain itu, analisis penelitian dari 22 studi menemukan kalau makan lebih banyak buah beri dapat menurunkan risiko penyakit jantung, termasuk kolesterol jahat, tekanan darah, dan berat badan.

5. Makan lebih banyak sayuran hijau

Pentingnya mengonsumsi porsi besar sayuran berdaun hijau tidak dapat diremehkan.

"Sayuran hijau seperti kangkung, sawi, serta bayam dikemas dengan vitamin K dan nitrat, dua nutrisi yang dikenal untuk melindungi arteri dan berkontribusi pada kesehatan jantung," kata Tamburello.

Apabila kita bukan penggemar salad atau sayuran, Tamburello merekomendasikan untuk berkreasi dengan memasukkan bahan-bahan itu ke dalam smoothie.

Atau, kita bisa memanggangnya dalam brownies, atau memasukkannya ke dalam tumisan yang lezat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com