Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 10/03/2022, 11:57 WIB
Sekar Langit Nariswari

Penulis

Sumber Soompi

KOMPAS.com - Drama Korea terbaru Twenty Five, Twenty One sukses menghadirkan kisah yang sangat memikat.

Dibintangi Kim Tae Ri dan Nam Joo Hyuk, drama ini mengajari banyak hal tentang proses tumbuh dewasa termasuk soal mengejar impian.

Serial yang tayang di Netflix ini berkisah soal dua anak muda yang hidup di masa krisis ekonomi.

Latar belakang ini membuat karakter utamanya digambarkan harus bekerja keras untuk bertahan hidup.

Baca juga: 9 Drama Korea yang Cocok Ditonton Saat Ingin Menangis

Selain itu, ada kisah cinta masa muda yang manis antara dua tokoh utama Twenty Five, Twenty One.

Sejauh ini, sudah ada delapan episode yang tayang secara berkala di Netflix.

Statusnya yang on going tentu membuat banyak penggemar tak sabar menantikan episode terbarunya.

Sembari menunggu rilis konten terbaru, ada baiknya kita menyaksikan beberapa judul drama Korea lain yang "mirip" dengan Twenty Five, Twenty One.

Age of Youth

Age of Youth bercerita soal persahabatan sekelompok wanita di universitas.

Kisahnya tentang konflik pribadi dan kehidupan yang dialami wanita muda di usia 20-an.

Halaman Selanjutnya
Halaman:
Sumber Soompi
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com