Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 06/05/2022, 14:00 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Sumber Huffpost

 

3. Bakar kecemasan

Kecemasan bisa menyulut perasaan tidak berdaya. Karena itu, penting untuk mencari cara supaya masalah ini teratasi.

Misalnya dengan berolahraga untuk membantu mengeluarkan tenaga seperti yang disarankan pendiri Menlo Park Psychiatry & Sleep Medicine, Alex Dimitriu.

Tapi, sebaiknya olahraga dilakukan secara intensif untuk menghilangkan stres secara terus-menerus.

Olahraga intensif bisa dilakukan dengan latihan beban berat, HIIT (latihan interval intensitas tinggi), atau judo.

Jika ingin gerakan lembut, pilihlah olahraga berjalan, bersepeda, berenang, atau yoga.

4. Tenangkan diri tanpa ponsel

Setiap hari, bahkan setiap saat, kita memang sangat lekat dengan ponsel pintar.

Baca juga: Kelamaan “Jomblo” Tak Berarti Anda Putus Asa Temukan Cinta

Tapi, ketika membutuhkan waktu untuk menyendiri, cobalah untuk meninggalkan gawai itu.

Ingatlah bahwa istirahat diperlukan untuk bertahan hidup. Dan, cobalah habiskan waktu di tempat yang santai tanpa bergantung pada ponsel pintar.

5. Luangkan waktu

Mengangkat diri sendiri ketika tidak berdaya bisa dilakukan dengan melatih keterampilan, membaca buku, atau meningkatkan spiritualitas dan iman.

Di sisi lain, Breland-Noble punya cara tersendiri ketika ia sedang merasa tidak berdaya.

Yakni, mengucapkan kata-kata motivasi untuk diri sendiri supaya menemukan pijakan.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com