Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 21/12/2022, 06:48 WIB

"Wewangian bisa memicu peradangan yang dapat memiliki efek langsung dan jangka panjang terhadap eksim," ungkapnya.

Baca juga: Eksim Pengaruhi Kesehatan Seksual, Benarkah?

Jadi, untuk mencegah flare-up, penderita eksim perlu menghindari produk yang mengandung wewangian, atau minyak esensial.

"Sebenarnya tidak ada yang salah dengan minyak esensial untuk kulit, tetapi untuk kulit sensitif, itu bisa sangat mengiritasi," tambah Liu.

3. Periksa daftar bahan produk

Liu juga menyarankan untuk memeriksa daftar bahan produk kecantikan yang mungkin dapat memperparah kondisi eksim.

"Selain wewangian, bahan yang perlu dihindari karena dapat mengiritasi adalah alkohol, citrus, dan bahan pendingin seperti mentol maupun mint," kata Stordahl.

4. Menggunakan produk pembersih yang lembut

Stordahl mengatakan bahwa saat gejala eksim kambuh, hal pertama yang perlu diperhatikan adalah bagaimana kita membersihkan, baik di wajah dan seluruh tubuh.

"Untuk wajah dan tubuh, gunakan pembersih yang ringan, tanpa pewangi, dan menghidrasi," terangnya.

Hindari produk pembersih yang keras dengan segala cara.

Perluas tingkat perawatan lembut ini ke produk yang lain juga. Misalnya, sunscreen berbasis zinc telah terbukti lebih lembut untuk kulit sensitif.

Dan mungkin terasa menggoda untuk menggosok area yang gatal dengan eksfolian, tetapi jangan.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com