Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mendeteksi Penyakit dari Perubahan Kulit

Kompas.com - 23/08/2011, 14:35 WIB

* Bengkak di kantung mata: Kulit yang membengkak di bawah mata menandakan bahwa Anda terlalu banyak mengkonsumsi garam, kegiatan tersebut (mengkonsumsi banyak garam) dapat meningkatkan risiko hipertensi dan tekanan darah tinggi.

* Kulit mengelupas berwarna seperti daging di bagian punggung : Luka dengan warna seperti daging yang timbul pada bagian punggung bawah merupakan tanda dari penyakit genetik langka yang disebut tuberous sclerosis yang menyebabkan tumor jinak tumbuh di otak dan organ vital lainnya.

* Andeng-andeng (tahi lalat) : Meskipun kebanyakan andeng-andeng tidak berbahaya, hati-hati, karena mereka (andeng-andeng) dapat mengembangkan melanoma, salah satu jenis kanker kulit yang paling mematikan. Jika andeng-andeng tersebut datar atau berwarna lebih ke merah muda, maka andeng-andeng tersebut cenderung menjadi kanker.

Meskipun kondisi  di atas merupakan indikasi akan adanya penyakit yang akan timbul, tetapi banyak pula kondisi kulit yang tidak mengindikasikan adanya masalah pada tubuh. Hal yang terbaik bagi Anda tentunya adalah berkonsultasi dengan para ahli (dokter) jika menemukan sesuatu hal yang tidak biasa. (M10-11)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com