KOMPAS.com — Banyak orang ingin sekali menurunkan berat badan, namun mengontrol rasa lapar saja sudah menjadi hal yang dianggap sangat sulit.
Ada banyak alasan mengapa kita mudah lapar, misalnya kurang minum air, stres, kurang tidur, atau masalah kesehatan lainnya.
Tapi, jika ingin tetap sehat, kita harus berupaya menjaga indeks massa tubuh (BMI) berada pada angka yang seharusnya, dan itu berarti tidak boleh makan terlalu banyak.
Caranya? Dengan mengontrol rasa lapar kita.
Kira harus bisa disiplin menjaga pola makan kita agar tidak terlalu banyak makan dan berakibat pada berat badan berlebih.
Jika berat badan sudah berlebih, risiko terkena sejumlah penyakit, seperti diabetes, obesitas, bahkan penyakit jantung, bisa meningkat.
Baca juga: 5 Tips Kontrol Makan untuk Kamu yang Selalu Merasa Lapar
Nah, ada trik sederhana yang bisa kamu terapkan untuk mengontrol rasa lapar kamu. Bagaimana caranya?
1. Buat perencanaan
Kamu perlu menentukan berapa target berat badan yang kamu ingin kurangi dan atur pula target waktu untuk mencapainya.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.