Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 17/01/2020, 09:00 WIB
Gading Perkasa,
Lusia Kus Anna

Tim Redaksi

Sumber Boldsky

Jadi, semakin banyak zat besi pada tubuh, semakin kita merasa penuh energi karena zat besi membawa oksigen ke otot dan otak yang sangat penting untuk kinerja fisik dan mental.

Menjaga kehamilan sehat

Selama kehamilan, volume darah dan produksi sel darah merah meningkat pada tingkat yang jauh lebih cepat untuk memasok oksigen dan nutrisi ke janin yang sedang tumbuh.

Namun, jika tingkat zat besi rendah selama kehamilan, maka akan meningkatkan risiko kelahiran prematur, berat badan lahir rendah dan gangguan fungsi perilaku serta kognitif pada bayi.

Meningkatkan kekuatan otot

Jumlah zat besi yang cukup memberi oksigen pada otot tubuh yang diperlukan untuk kekuatan dan elastisitas otot.

Ini bermanfaat untuk daya tahan pada atlet dan membantu meningkatkan kinerja atletik mereka. Kadar zat besi yang rendah menyebabkan kelemahan otot.

Kualitas tidur menjadi lebih baik

Sebuah studi menemukan bahwa kadar zat besi yang sangat rendah dapat menyebabkan kualitas tidur yang buruk, masalah tidur seperti insomnia dan sleep apnea.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com