Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pernikahanmu Harus Tertunda karena Virus Corona? Lakukan 6 Hal Ini

Kompas.com - 17/03/2020, 08:17 WIB
Dian Reinis Kumampung,
Bestari Kumala Dewi

Tim Redaksi

 

6. Buat keputusan dan beri tahu semua tamu segera

Bersama pasangan dan keluarga, buatlah keputusan sesegera mungkin.

“Semakin cepat kamu memastikan, semakin baik. Sehingga tamu akan segera tahu,” kata Prattes.

Kamu tidak perlu buru-buru membeberkan tanggal baru pernikahanmu pada tamu.

Rencanakan dengan matang terlebih dahulu sebelum kembali mengumumkan.

Jika kamu lelah mengurus undangan fisik, kamu bisa membuat undangan elektronik berupa surat elektronik mapun website.

Disarankan, kamu memberi tahu para tamu terkait tanggal dan lokasi yang baru minimal 8 minggu sebelum acara pernikahan digelar.

Baca juga: Kesaksian Mereka yang Pulih dari Virus Corona, Apa yang Sempat Dirasa?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com