Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 11/08/2020, 16:07 WIB
Glori K. Wadrianto

Editor

Sumber DMarge

Cara ini ampuh untuk mempertahankan warna dan menghindari kerutan yang tak diinginkan.

Tapi, jika kita takut warna jins pudar, cucilah dengan dry clean atau cuci kering.

4. Pengeringan jins 

Jangan keringkan denim dengan mesin pengering. Udara panas pada mesin pengering bisa menyebabkan denim menyusut.

Jadi, keringkan secara alami agar tak merusak bentuknya.

Setelah dicuci, balikkan sisi kanan, kibaskan dan ratakan dengan tangan untuk menghilangkan kerutan.

Baca juga: Waspadai, Risiko Infeksi Kulit dan Jamur dari Jins yang Tak Dicuci

Gantung di tempat yang teduh agar kering agar tidak mudah pudar.

5. Perbaiki jins sejak awal

Perbaiki denim yang rusak lebih awal untuk mencegah kerusakan lebih buruk.

Jadi, jika telah ditemukan robekan kecil, segeralah perbaiki.

Setidaknya, kita harus bisa mempraktikan teknik menjahit sederhana seperti menisik untuk menambal pakaian yang koyak.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber DMarge
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com