Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 02/08/2021, 13:44 WIB
Intan Pitaloka,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Sumber eatthis

Jantung yang rusak akan mengalami kesulitan mengedarkan darah ke seluruh tubuh, terutama ke otak. Hal ini dapat menyebabkan sakit kepala ringan, pusing atau kelelahan.

Jika kita mengalami kelelahan atau pusing yang tidak dapat dijelaskan sebabnya, ada baiknya untuk memeriksakannya.

4. Mual

Kristin Hughes, MD, dokter pengobatan darurat bersertifikat di Chicago, mengatakan bahwa mual adalah gejala serangan jantung yang sering diabaikan. Hal ini terutama berlaku untuk wanita, orang tua, dan penderita diabetes.

5. Sesak napas

"Jika kita sering mengalami sesak napas tanpa rasa tidak nyaman di dada, kita harus memeriksakannya," kata Hughes.

Hal ini dapat disebabkan oleh edema paru, suatu kondisi di mana paru-paru terisi cairan setelah jaringan jantung rusak akibat serangan jantung.

Orang dengan asma mungkin berpikir ini adalah gejala yang memburuk, padahal sebenarnya jauh lebih serius.

Baca juga: Waspadai, 8 Gejala Jelang Serangan Jantung yang Kerap Diabaikan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com