Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rumah Ditinggalkan Mudik Lebaran Cukup Lama? Awas Disambangi Ular

Kompas.com - 09/05/2022, 12:12 WIB
Sekar Langit Nariswari

Penulis

Cara ini akan membuat ular pergi dengan sendirinya karena merasa terusik dengan wewangian yang kita sebar.

Terakhir, pasang jebakan tikus di sekitar rumah agar tidak mengundang kedatangan ular yang tidak diinginkan.

Baca juga: 6 Hewan yang Kebal terhadap Racun Ular Derik

"Basmi tikus dan potong rantai makanan agar ular tidak datang," tambah Aji.

Tikus, katak, dan berbagai hewan lain yang berkumpul di rumah merupakan mangsa alami ular sehingga mereka akan cenderung datang untuk mencari makan.

Aji juga berpesan, tidak semua ular yang masuk ke lingkungan rumah itu berbahaya.

"Mereka mengikuti bau mangsanya. Jika ketemu ular, jangan dibunuh," tandasnya.

Untuk menanganinya, kita disuruh menghubungi pemadam kebakaran terdekat, BPBD, atau organisasi lain yang biasa menghadapi ular ini dengan lebih berpengalaman.

Baca juga: 8 Predator Alami Ular Cobra

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com