Lalu, dia juga merekomendasikan kita untuk meninggalkan perawatan itu di kulit kepala selama satu atau dua jam agar minyak benar-benar meresap, baru mencuci rambut dengan sampo biasa.
Baca juga: Cara Menggunakan Minyak Kelapa untuk Kecantikan Kulit dan Rambut
Lidah buaya adalah tanaman dan gelnya terkenal dengan sifat pelembab yang dapat membantu mengatasi rasa gatal maupun kulit kepala yang kering.
Di samping itu, penelitian juga menunjukkan bahwa lidah buaya memiliki sifat antibakteri dan antijamur yang dapat mengurangi jamur di kulit kepala dan mengurangi timbulnya ketombe.
Untuk menggunakannya, kita bisa mengambil gel lidah buaya dan oleskan ke area yang bermasalah, setelah itu membiarkannya selama sekitar 30 menit sebelum membilasnya.
Saat membeli lidah buaya, kita juga dapat menggunakan gel lidah buaya murni dari tanaman lidah buaya segar atau gel lidah buaya yang sudah dikemas sebelumnya.
Baca juga: 4 Manfaat Lidah Buaya untuk Rambut, Tak Cuma Menyuburkan
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.