Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 17/02/2023, 17:00 WIB
Gading Perkasa,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Sumber CNBC

Di sinilah, komunikasi menjadi penting.

Antonakis mengutip para pemimpin yang sangat cerdas dari Barack Obama dan Bill Clinton, hingga Margaret Thatcher dan Winston Churchill.

Mereka menggunakan keterampilan komunikasi dan karisma mereka untuk menyajikan strategi kompleks dengan cara yang mudah dicerna demi memenangkan hati banyak orang.

Baca juga: Inilah 8 Orang dengan IQ Melebihi Einstein

Para peneliti menggambarkan kemampuan ini sebagai kecerdasan emosional atau emotional intelligence (EQ).

Antonakis berpendapat, EQ sebenarnya adalah faktor IQ. Jika seseorang adalah pemimpin yang cerdas, mereka akan mengetahui bagaimana mengungkapkan gagasan mereka dengan cara yang paling menarik.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber CNBC


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com