Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 18/09/2017, 05:34 WIB
Iwan Supriyatna

Penulis

Anda bisa memulainya dengan membeli beberapa minyak esensial organik atau minyak esensial ramah lingkungan yang aromanya bisa menimbulkan efek menyegarkan ke seluruh ruangan kerja Anda.

Jangan pernah sajikan aroma makanan, karena itu hanya akan membuat Anda semakin gelisah berada di ruangan kerja dan malah kepikiran kantin.

Baca juga: Wangi Baru Minyak Esensial yang Menenangkan

6. Membawa bekal dari rumah

Selain bisa menghemat uang, mengkonsumsi makanan yang Anda bawa dari rumah akan lebih sehat. Karena bagaimana pun, kesehatan makanan yang Anda bawa hanya Anda sendiri yang mengetahuinya.

Jika Anda sudah memulainya selama tiga hari berturut-turut, cobalah tingkatkan menjadi seminggu berturut-turut atau bahkan menjadi kebiasaan.

Baca juga: Memasak Makanan Sendiri Bikin Hidup Lebih Bahagia, Mau Bukti?

7. Bersosialisasilah dengan rekan kerja

Menciptakan kedekatan dengan rekan kerja adalah suatu hal yang perlu dilakukan. Selain bisa meningkatkan produktivitas kerja, hubungan antar rekan kerja juga mempengaruhi kesehatan Anda.

Jika pada jam kerja Anda sibuk dengan pekerjaan yang harus Anda selesaikan, maka tidak ada salahnya jika mengajak rekan kerja untuk menikmati suasana baru di luar jam kerja.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com