Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini yang Terjadi Jika Terlalu Sering Suntik Filler

Kompas.com - 01/06/2018, 11:00 WIB
Lusia Kus Anna

Penulis

"Karena tidak mendapat efek seperti satu atau dua kali filler sebelumnya, mereka akan mengisi bagian wajah yang kendur itu dengan filler agar lebih 'naik', tapi wajah akan tampak lebar dan tak berbentuk," kata Jacono.

Walau filler adalah pilihan terapi antipenuaan yang tetap bagi sebagian orang, tapi ini bukan untuk semua orang.


"Filler tidak menghentikan kulit kendur. Menyuntikkan filler terlalu banyak ke wajah untuk menghentikan proses penuaan akan membuat wajah seseorang tidak seperti dirinya lagi," ujarnya.

Efek ketahanan filler berbeda-beda pada setiap orang, tergantung usianya. Pada orang yang berusia lebih muda dan kulitnya masih elastis, efek filler akan bertahan lebih lama.

"Tapi untuk orang berusia lebih dari 40 atau 50-an, mungkin bisa memakai filler tak lebih dari 5 tahun," kata Jacono.

Setelah periode tersebut, kulit akan tetap tertarik dan kendur. Itu sebabnya, konsultasikan dengan dokter yang kompeten sebelum melakukan filler.

Baca juga: 5 Kiat Menangkal Efek Penuaan Kulit

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com