Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

The Atjeh Connection, Diplomasi Kuliner Aceh di Jakarta

Kompas.com - 11/08/2019, 12:32 WIB
Kahfi Dirga Cahya,
Bestari Kumala Dewi

Tim Redaksi

"Kami ingin menjadi duta kuliner Aceh di ibu kota serta menjadikan Aceh menjadi ikon nasional untuk Internasional,” jelas Amir.

Baca juga: Kopi Sanger, Racikan Kopi Aceh yang Wajib Dicoba

The Atjeh Connection juga menawarkan ruang-ruangan untuk untuk pertemuan di mana masing-masing diberi nama daerah.

"Pemberian nama-nama ruangan itu sebagai perekat ke-Indonesia-an ," tambah sang istri, Anita Amir Faisal.

Satu lagi, The Atjeh Connection juga memiliki The Atjeh Connection Foundatioan, lembaga yang aktif terjun ke lokasi bencana gempa di Nusa Tenggara Barat, gempa dan tsunami Palu dan Donggala.

Saat ini, Atjeh Connection Foundation memiliki ratusan anak asuh yang mendapatkan beasiswa bulanan secara rutin yang tersebar di beberapa daerah, khususnya Jabodetabek.

"Kami ingin berbagi dalam bidang sosial, membantu sesama. Kehadiran kami tak sekedar sebuah restoran, melainkan juga berusaha berperan sosial," tambah Anita.

Baca juga: 9 Makanan Manado Spesial di Resto Terbaru Agnez Mo

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com