Berikut langkahnya:
Baca juga: Cara Pelatih Olahraga Ariana Grande Bentuk Bokong Tanpa Squat
Untuk melakukan gerakan ini, kita memerlukan beban, seperti dumbbell.
Overhead press membantu membuat tubuh lebih berisi dengan membentuk otot lengan, bahu, punggung, perut, dan kaki.
Berikut langkahnya:
Baca juga: 4 Kesalahan yang Harus Dihindari Saat Latihan Angkat Beban
Untuk menaikkan berat badan, kurangi porsi latihan aerobik dan kardio. Sebab, latihan tersebut ditujukan untuk membakar lemak dan membentuk otot, bukan untuk membuat tubuh lebih berisi.
Tapi, kita bukan harus menghindarinya sama sekali. Kita tetap perlu melakukan olahraga kardio tetapi dalam jumlah moderat. Ini dilakukan untuk membentuk otot kita.
Dengan begitu, otot akan terdefinisi dan kita bisa lebih mudah mendapatkan tampilan yang diinginkan.
Asupan makanan juga penting untuk menaikkan berat badan. Tapi, tetap berhati-hati dengan makanan yang dipilih agar kita bisa menaikkan berat badan dengan sehat.
Pola makan untuk menaikkan berat badan menyertakan lemak sehat, protein, dan karbohidrat kompleks dalam porsi besar untuk membangun otot dan menggunakan lemak untuk membakar energi.
Selain makanan, faktor lainnya seperti gaya hidup juga memengaruhi keberhasilan kenaikan berat badan.
Untuk mendapatkan hasil optimal, berkonsultasilah dengan profesional medis.
Baca juga: Merasa Susah Gemuk padahal Banyak Makan, Begini Penjelasannya
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.