Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 29/08/2022, 05:32 WIB
Gading Perkasa,
Wisnubrata

Tim Redaksi

8. Sumber vitamin D yang baik

Jamur adalah salah satu sumber alami terbaik untuk vitamin D.

Tanaman ini menyerap sinar UV dari sinar matahari, yang membuat konsentrasi vitamin D dalam jamur meningkat.

Agar dapat menambah kadar vitamin D pada jamur, dianjurkan untuk menjemur jamur di bawah sinar matahari langsung selama 15-120 menit.

9. Mendukung kesehatan usus

Senyawa beta-glukan yang ditemukan dalam jamur berfungsi sebagai prebiotik yang memicu pertumbuhan bakteri usus baik dan menjaga kesehatan sistem pencernaan.

Baca juga: Bukan Hanya Enoki, Ini Jenis Jamur yang Bisa Dimakan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com