Mengonsumsi lemak berlebihan memang dapat menambah berat badan. ini berlaku untuk semua bahan, termasuk karbohidrat dan protein yang juga mampu membuat berat badan bertambah.
"Satu-satunya lemak yang harus dihindari adalah lemak trans, yang ditemukan dalam makanan olahan mengandung minyak terhidrogenasi parsial,” kata Trenteseaux.
Lemak trans ini biasanya ada dalam makanan, seperti keripik, kue dan biskuit.
Badan pengawas obat dan makanan Amerika menyatakan lemak trans merupakan lemak yang tak baik untuk kesehatan.
Menurut American Hearth Association, lemak trans dapat meningkatkan risiko serangan jantung, stroke dan diabetes tipe 2.
Sebaiknya, kita mengonsumsi makanan utuh yang mengandung lemak sehat.
Makanan yang mengandung lemak sehat dapat kita temukan pada daging hewan yang diberi makan rumput, ikan salmon, telur utuh, kacang mentah, alpukat.
Produk susu seperti keju mentah, yogurt Yunani, kefir, dan keju cottage juga mengandung lemak sehat.
Baca juga: Seberapa Efektif Cuka Sari Apel Usir Lemak Tubuh
3. Mengonsumsi energy bar dan minuman berenergi
Energy bar dan minuman penambah energi memang nampak menyehatkan. Namun, mereka hanya diperlukan saat berolahraga selama 90 menit atau lebih lama.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.