Tentu, serat baik untuk diet kita. Namun, mendapatkan terlalu banyak sekaligus bukanlah ide yang baik untuk perut.
Kacang tanah juga mengandung asam fitat, yang mengikat mineral seperti zat besi dan kalsium di saluran pencernaan, membuat hanya sedikit mineral tersedia bagi tubuh dan dapat menyebabkan gas atau kembung.
Namun perlu diingat, tubuh tiap orang itu berbeda.
""Hanya karena Anda mengalami masalah usus, tidak berarti Anda harus makan makanan hambar selamanya," kata Ugarte.
Jadi jika mengalami masalah pencernaan, cobalah mengurangi asupan beberapa makanan buruk dan mengonsumsi makanan yang baik untuk kesehatan usus secara bertahap.
Hal ini perlu dilakukan guna benar-benar mengetahui apa yang cocok untuk kita.
Lalu karena usus merupakan rumah bagi sistem kekebalan tubuh, kita perlu mengonsumsi makanan yang dapat meningkatkan kekebalan tubuh kita.
Baca juga: 11 Gangguan Sistem Pencernaan dan Cara Mengatasinya
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.