Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alternatif Minuman Sehat, Kolaborasi V-Soy dan Dari Pada Berbasis Susu Nabati

Kompas.com - 16/06/2022, 05:05 WIB
Dinno Baskoro,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Dia mengakui, ketika mengonsumsi susu berbasis nabati, hal itu justru dapat menunjang berbagai aktivitas dan kesibukannya sebagai entertainer dan juga seorang ibu.

"Saya memilih susu nabati ternyata tubuh saya meresponsnya lebih baik dan jarang sakit. Perut enggak gampang bloated (kembung) dan mendukung aktivitas olahraga juga."

"Semakin ke sini saya semakin tahu bahwa manfaat dari susu nabati juga sehat untuk anak-anak," kata Sigi Wimala.

Dengan begitu, dia pun menerapkan kebiasaan sehat yang sama ke anak-anaknya dengan memberikan susu nabati sebagai asupan sehari-hari.

"Bagaimanapun kita sebagai seorang ibu bisa mengatur apa yang dikonsumsi anak-anak."

"Saya mengambil keputusan untuk konsumsi susu plant based karena memang sehat," pungkas Sigi Wimala.

Baca juga: Menilik Nutrisi Susu Hewani dan Susu Nabati

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com