Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 09/09/2022, 11:15 WIB
Sekar Langit Nariswari

Penulis

Sumber Elle

Meski demikian, bukan berarti ia tak bisa bergaya glamor di kesempatan yang membutuhkan penampilan khusus.

Ratu Elizabeth juga pernah tampil lebih mewah dengan gaun penuh payet bergaya harlequin, turban bunga, selendang bulu, syal Hermes dan item fashion 'mahal' lainnya.

Sosok pecinta anjing ini agaknya selalu memastikan jika busananya sesuai dengan statusnya sebagai pemimpin Kerajaan Inggris yang dihormati.

Busana juga menekankan efisiensi tanpa meninggalkan gaya dengan gaun yang yang praktis, sepatu berhak yang nyaman, topi dan tas tangan bergagang atas.

Penampilannya menekankan sosok bangsawan yang berdedikasi terhadap tugasnya kepada masyarakat namun tak ragu dengan sisi femininnya.

Pesannya jelas kuat bahwa ia bisa menjadi pemimpin berkarisma tanpa perlu berpakaian atau bergaya seperti pria.

Selamat jalan, Ratu Elizabeth...

Baca juga: 70 Tahun Bertakhta, Wajah Ratu Elizabeth Hiasi Sampul British Vogue

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com