Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 14/05/2023, 20:37 WIB
Dinno Baskoro,
Sekar Langit Nariswari

Tim Redaksi

Sumber GQ

Menggunakan sisir untuk menyeka ke bagian yang tidak ditumbuhi rambut dapat membantu menutupi celah tersebut.

Namun cara ini sepertinya hanya bisa dilakukan bagi pria yang punya janggut panjang.

3. Merangsang pertumbuhan rambut

Penggunaan berbagai obat penumbuh rambut atau janggut juga dapat dipertimbangkan untuk mengatasi tampilan janggut yang tidak merata.

Perhatikan pula sejumlah kandungannya untuk melihat apakah obat, minyak atau krim penumbuh rambut yang digunakan cukup aman di kulit kita.

Baca juga: 4 Masalah yang Sering Terjadi pada Janggut Pria dan Cara Mengatasinya 

4. Menggunakan pelembap khusus janggut

Secara umum pertumbuhan dan kekuatan janggut tidak sama seperti rambut yang tumbuh di kepala.

Helai rambut di area janggut lebih cenderung patah atau melemah sehingga membuatnya mudah mengalami kerontokkan dan ukuran yang tidak merata.

Maka dari itu, penggunaan balm atau minyak dapat berfungsi sebagai pelembap yang membentuk barrier pada kulit wajah, hingga akarnya lebih kuat.

5. Diwarnai

Jika bagian rambut di janggut yang tumbuh tidak terlihat terlalu botak, maka mengubah warnanya menjadi lebih trendi dapat membantu menyamarkan kebotakan itu.

Namun untuk mempertimbangkan pilihan warnanya, lebih baik menggunakan warna yang tampak natural, atau setidaknya masih senada dengan warna rambut.

Kemudian jangan lupa untuk selalu merawat dengan menyikat dan menyisirnya dengan rapi.

Baca juga: Tips Agar Janggut Tumbuh Lebih Lebat dan Keren

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Halaman:
Sumber GQ
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com