Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Fakta Jahe yang Ampuh Atasi Ambeien dan Cara Mengonsumsinya

Kompas.com - 07/11/2023, 11:44 WIB
Dinno Baskoro,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Manfaat ini dikarenakan jahe juga mengandung serat yang dapat memenuhi sebagian kebutuhan harian serat per hari.

Baca juga: Pertolongan Pertama pada Ambeien Berdarah 

3. Mangan

Kandungan mangan pada jahe berfungsi untuk mempercepat penyembuhan luka pada anus yang meradang dengan merangsang produksi kolagen.

Dua faktor itulah yang dapat membantu memperbaiki kekuatan dan elastisitas pembuluh darah di rektum dan anus yang bengkak.

4. Vitamin C

Vitamin C dapat membantu meningkatkan kekebalan tubuh sekaligus melawan infeksi, sehingga bisa mencegah komplikasi wasir yang dialami.

5. Karminatif dan stimulan pencernaan

Sejumlah kandungan jahe juga bersifat karminatif dan stimulan pencernaan.

Karminatif adalah zat yang membantu mengeluarkan gas berlebihan di usus untuk meringankan gejala kembung.

Kemudian stimulan pencernaan dikaitkan dengan efeknya dalam meningkatkan sekresi cairan pencernaan dan enzim untuk membantu pergerakan usus.

"Senyawa atau kandungan jahe yang sifatnya karminatif dan stimulan pencernaan sangat baik untuk wasir."

"Ini dapat mencegah perut kembung, gangguan pencernaan dan sakit perut yang memperburuk gejala ambeien," pungkasnya.

Baca juga: Atasi Ambeien pada Ibu Hamil dengan Teknik Rendam Duduk 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com