Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Inspirasi Warna Rambut untuk Perempuan Berkulit Gelap

Kompas.com - 28/04/2024, 18:27 WIB
Ulfa Arieza

Penulis

Sumber Pop Sugar

 

4. Natural black 

Ilustrasi rambut warna hitam pada perempuan berkulit gelapFreepik/Anastasia Kazakova Ilustrasi rambut warna hitam pada perempuan berkulit gelap

Jika ingin tampil natural, warna rambut hitam bisa menjadi pilihan. Warna hitam merupakan warna rambut klasik dan natural yang cocok untuk semua jenis kulit,  termasuk kulit gelap. 

Warna rambut hitam akan membuat kulit gelap terlihat lebih menonjol dan eksotis. 

Baca juga: Ganti Warna Rambut, Berapa Lama Jarak Waktunya?

5. Caramel 

Ilustrasi rambut coklat, pilihan warna rambut untuk kulit sawo matangShutterstock/Inara Prusakova Ilustrasi rambut coklat, pilihan warna rambut untuk kulit sawo matang

Rekomendasi warna rambut untuk kulit gelap selanjutnya adalah caramel. Warna rambut ini, dapat memberikan kesan hangat pada rambut serta menambah daya tariknya. 

Selain itu, warna caramel memberikan efek kulit lebih bercahaya. Warna ini cocok diaplikasikan pada rambut pendek maupun panjang. 

6. Ash brown 

Salah satu warna yang tengah populer ini bisa menjadi pilihan buat perempuan berkulit gelap. Warna ash brown merupakan kombinasi antara abu-abu muda dan coklat muda, sehingga menciptakan warna yang terang. 

Pilihan warna ini bisa memberikan efek kulit lebih bercahaya bagi pemilik kulit gelap.

Baca juga: 7 Inspirasi Warna Rambut Abu-abu yang Malah Bikin Terlihat Lebih Muda

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com