Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 25/05/2018, 07:27 WIB
Wisnubrata

Editor

Sumber

Sambil menunggu efek kerja fluoride pasta gigi agar bekerja maksimal, kita bisa membersihkan gigi menggunakan benang khusus yang mampu membersihkan sisa makanan yang tersisa di sela-sela gigi, karena kebanyakan sikat kurang bisa menjangkau ke sela-sela tertentu bagian gigi.

Flossing atau benang gigi, bukan hanya berguna menghempas makanan yang menyelip di antara sela gigi. Benang gigi, juga bermanfaat mengurangi risiko gigi infeksi, bau mulut, dan bahkan menghilangkan plak yang terbentuk di sepanjang garis gusi.

Begini cara pemakaiannya:

  • Ambil 20-30 cm benang atau pita gigi, pegang ke dua ujungnya sehingga ada sisa benang yang berguna untuk membersihkan.
  • Taruh dan letakan benang di antara sela gigi dan ke daerah antara gigi dan gusi.
  • Angkat dengan gerakan naik turun di antara masing-masing gigi, untuk mengeluarkan sisa makanan dan plak.

4. Gunakan obat kumur

Setelah menyikat dan membersihkan gigi telah usai, kini saatnya menggunakan obat kumur untuk membantu mencegah kerusakan gigi.

Pilih cairan obat kumur yang tidak mengandung alkohol. Kita pun bisa menggunakannya di waktu sahur, guna mendapatkan aroma dan wangi yang segar pada mulut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com