Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 01/04/2021, 11:00 WIB
Gading Perkasa,
Wisnubrata

Tim Redaksi

"Banyak hewan peliharaan akan tidur siang setelah bermain permainan otak," sebutnya.

Cara lainnya, sembunyikan camilan di dalam tabung karton dari kertas tisu toilet atau kertas kado.

Jangan lupa tambahkan beberapa camilan ke dalam wadah yang dapat dikunyah oleh anjing ketika kita sedang pergi.

3. Mendorong perkembangan otak anjing

Pemecahan masalah adalah jenis aktivitas yang memengaruhi dan mendorong perkembangan otak.

"Seperti manusia, hewan peliharaan mengalami 'eureka effect' atau respons emosional terhadap pemecahan masalah. Saat itulah Anda akhirnya menemukan sesuatu," jelas McGowan.

Menyelesaikan tugas yang menantang membawa gelombang emosi positif pada anjing peliharaan.

"Itu meningkatkan kepercayaan dirinya, memberikan kendali atas lingkungannya, dan meningkatkan kesejahteraan emosional," sambung dia.

Baca juga: Penyebab Anjing Peliharaan Mengikuti Anda Terus-menerus


Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com