Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tips Menyiapkan Bekal Makanan Sehat untuk Perjalanan Mudik Lebaran

Kompas.com - 19/04/2023, 08:00 WIB
Sekar Langit Nariswari

Penulis

Kemasan

Pilih kemasan yang tepat agar makanan tidak mudah rusak seperti menjadi busuk, berair, atau tekturnya terlalu lunak.

Baca juga: Tips Menyimpan Apel agar Lebih Awet dan Tak Mudah Busuk

Makanan yang tidak mudah rusak

Upayakan untuk membawa bekal makanan berupa menu kaya gizi yang tidak mudah rusak.

Contohnya, buah yang bertekstur keras layaknya apel utuh, jeruk, dan buah lainnya yang dilengkapi kulitnya.

Menu lain yang juga direkomendasikan termasuk buah yang dikeringkan seperti kismis, kacang-kacangan yang dipanggang dan tidak diberi garam berlebih, biskuit gandum utuh, dan trail mix.

Snack bar yang terbuat dari gandum utuh, kacang, dan buah juga bisa menjadi pilihan tepat untuk mengenyangkan perut selama perjalanan mudik.

Baca juga: 5 Cara Menghilangkan Mual Saat Mudik

Air putih

Pastikan kebutuhan air minum untuk tubuh tetap terpenuhi selama perjalanan jarak jauh.

Sediakan dalam jumlah yang tepat sesuai dengan anggota keluarga yang bepergian agar tidak dehidrasi.

Baca juga: 8 Reaksi Tubuh Saat Minum 8 Gelas Air Putih Sehari

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com