Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Perawatan Eksim untuk Cegah Sensasi Gatal Berlebihan

Kompas.com - 03/10/2023, 09:04 WIB
Dinno Baskoro,
Lusia Kus Anna

Tim Redaksi

Sumber SELF

3. Obat yang diminum

Jika sensasi gatalnya tak kunjung sembuh dengan perawatan topikal, obat yang diminum oral mungkin menjadi solusi tepat.

Biasanya obat yang diminum bertipe obat steroid oral atau obat-obatan imunosupresan non steroid.

Segera konsultasikan ke dokter untuk bisa mendapatkan obat yang tepat dengan kondisi eksim yang dialami.

Baca juga: Penyebab Eksim Kering dan 16 Cara Mengatasinya

4. Fototerapi

Fototerapi adalah terapi sinar ultraviolet yang ideal jika obat oral dan topikal tidak membuahkan hasil.

Metode ini bisa dilakukan di klinik dokter dengan menyinari bagian tubuh yang terkena eksim selama beberapa menit.

Terapi yang satu ini bermanfaat dalam menenangkan sel-sel sistem kekebalan yang memicu peradangan. Biasanya terapi yang dibutuhkan dapat berlangsung selama satu atau dua bulan.

5. Obat suntik

Obat suntik yang didapatkan dari dokter kulit bisa membantu menenangkan sistem kekebalan, mengurangi peradangan yang pada gilirannya mengurangi sensasi gatal.

"Pengobatan yang satu ini bisa membantu pasien dengan eksim yang membandel atau kronis dan sering kambuh," jelas Freeman.

Baca juga: 6 Cara Mencegah Eksim Kambuh Saat Cuaca Panas 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com