Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 03/07/2019, 17:45 WIB
Ariska Puspita Anggraini,
Bestari Kumala Dewi

Tim Redaksi

 

10. Berhati-hati dengan diet ketat

Penurunan berat badan yang drastis biasanya disebabkan karena penurunan massa air dalam tubuh.

Diet ketat memang bisa memberi hasil nyata. Namun, hal itu juga diabrengi oleh beberapa efek negatif seperti rasa lemah, lelah dan sakit.

Sebelum menjalani diet ketat, pikirkan ulang dampaknya bagi kesehatan fisik dan mental kita.

Sebaiknya, kita lakukan diet jangka pangjang, agar kesehatan kita lebih terjamin.

Berkonsultasilah dengan ahli diet terdaftar untuk mendapatkan saran nutrisi yang spesifik untuk membantu kita mendapatkan tubuh ideal dengan cara aman.

Baca juga: Tak Pernah Diet, Ini Rahasia Langsing Audrey Hepburn

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com