Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 05/09/2022, 21:09 WIB
Gading Perkasa,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Akan tetapi, apabila kita melakukan masturbasi berkali-kali dan membuat kita kehilangan pekerjaan atau berhenti berhubungan intim dengan pasangan, cobalah berkonsultasi dengan terapis seks.

Baca juga: Tanda-tanda Keseringan Lakukan Masturbasi

4. Tidak menggambarkan hubungan asmara seseorang

Levkoff menyebut, anggapan mengenai masturbasi merupakan pertanda ada masalah dalam hubungan asmara hanyalah mitos.

Faktanya, kebanyakan pria melakukan masturbasi, baik ketika lajang, menjalani hubungan yang buruk, maupun dalam hubungan asmara yang sehat.

Rutinitas solo ini sama sekali tidak ada hubungannya dengan hubungan seseorang.

Bagi banyak orang, masturbasi merupakan alternatif untuk melepas stres, menjernihkan pikiran sebelum bekerja, atau tidur, catat Levkoff.

Baca juga: Masih Masturbasi Setelah Menikah, Apakah Normal?

5. Bermanfaat untuk kehidupan seks

Meski tidak memberikan manfaat yang sama dengan berhubungan seks, masturbasi dapat mendukung kehidupan seks.

Terapis seks Ian Kerner, PhD menjelaskan, pada sebagian besar pria, masturbasi merupakan aktivitas yang sehat.

Kerner justru lebih khawatir dengan pria yang berhenti melakukan masturbasi.

Menurut dia, hal itu bisa menjadi pertanda kecemasan atau masalah kesehatan.

Baca juga: Rutin Masturbasi Bikin Kulit Glowing dan Awet Muda? Ini Faktanya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com