Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Resep Smoothie Rendah Kalori untuk Turunkan Berat Badan

Kompas.com - 14/03/2023, 10:20 WIB
Ryan Sara Pratiwi,
Wisnubrata

Tim Redaksi

• 5 buah raspberry

• 5 buah blueberry

• 3 buah stroberi

• 1 sendok makan selai kacang tawar

• ½ cangkir susu almond tanpa pemanis

• ¼ cangkir bubuk protein nabati vanila

• ½ cangkir es batu

• Air untuk mencampur (opsional)

5. Green tea matcha smoothie

Matcha adalah teh bubuk yang populer di Jepang.

Sebuah penelitian menemukan bahwa konsentrasi EGCG yang meningkatkan metabolisme dalam matcha bisa mencapai 137 kali lebih besar daripada jumlah yang kita temukan dalam kebanyakan teh hijau.

Selain itu, EGCG secara bersamaan juga dapat meningkatkan lipolisis (pemecahan lemak) dan memblokir adipogenesis (pembentukan sel-sel lemak), terutama di perut.

Bahan-bahan yang dibutuhkan:

• ½ cangkir bayam

• ½ buah pisang beku

• 1 sendok teh bubuk teh hijau matcha

• 1 sendok teh kayu manis bubuk

• 1 sendok bubuk protein nabati vanila

• Air untuk mencampur (opsional)

Baca juga: 5 Smoothies Menyegarkan untuk Lawan Efek Penuaan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com