Profesor kedokteran dari University of Colorado, Holly Wyatt, M.D. menambahkan, olahraga juga bisa menambah kekencangan kulit.
Baca juga: 9 Trik Menurunkan Berat Badan Selama Tidur
Secara anekdot, orang-orang di forum seperti MyFitnessPal mengklaim bahwa menyikat kering kulit (dry brushin) dapat membantu mencegah kulit kendur.
Menurut laman Healthline, teknik ini melibatkan penggunaan sikat serat alami dengan pegangan panjang untuk menyikat dan mengelupas kulit dalam pola tertentu.
Praktisi percaya menyikat kering dapat membantu mengencangkan kulit yang kendur, menghilangkan racun dari tubuh, merangsang sistem limfatik, dan meningkatkan sirkulasi.
Namun, tidak banyak bukti ilmiah yang mendukung klaim ini.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanSegera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.