Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

9 Tips Mandi untuk Jaga Kebersihan dan Kesehatan

Kompas.com - 09/06/2023, 13:00 WIB
Ryan Sara Pratiwi,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Demikian penuturan ahli dermatologi di CDC, Amy Freeland, PhD.

Bersikaplah lembut di sekitar area pribadi dan hanya bersihkan bagian luarnya saja, bukan bagian dalamnya.

Baca juga: Pemanas Air Instan untuk Mandi Tanpa Ribet

"Kebanyakan formula hanya untuk pemakaian luar, jadi jangan gunakan di dalam vagina atau anus," kata Freeland.

• Mencukur rambut

Waktu terbaik untuk mencukur rambut adalah saat kulit hangat, lembap, dan bebas dari minyak berlebih yang dapat menyumbat pisau cukur.

• Mencuci muka

Melakukan hal ini di akhir mandi akan membantu memastikan kita telah menghilangkan kondisioner di sepanjang garis rambut yang dapat memicu jerawat.

8. Tidak harus eksfoliasi sebelum mencukur

Eksfoliasi adalah hal yang bagus, tapi itu bukan menjadi keharusan sebelum mencukur.

Yang lebih penting adalah kita harus mengganti pisau cukur setiap enam kali pemakaian.

Baca juga: 4 Kesalahan Saat Menyimpan Parfum, di Atas Meja hingga Kamar Mandi

Jika kita menderita in-grown atau rambut yang tumbuh ke dalam, maka mencukur searah dengan pertumbuhan rambut sangat disarankan untuk membantu mencegah benjolan.

9. Cara mengeringkan yang baik

Alih-alih menggosok, tepuk-tepuklah tubuh. Jika kita mencuci rambut, pelintir atau tepuk-tepuk dengan handuk rambut berbahan mikrofiber.

Setelah itu, pakai lotion saat kulit masih lembap dan saatnya untuk mengunci hidrasi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com